Jakarta, sketsindonews – Tak segan Lurah Kampung Bali Kecamatan Tanah Abang Kota Jakarta Pusat Hermansyah langsung bergerak serta melakukan penyemprotan terhadap lokasi bekas kandang hewan.
Baca: Pembongkaran Bekas Jual Hewan di Tertibkan di Kebon Melati
“Ini lokasi harus bersih, Dikuatirkan sisa pasca Idul Qurban menimbulkan penyakit dan virus,” ucap Herman, Rabu (14/9).
Menurutnya, sisa limbah jual hewan qurban akan menjadi penyakit yang menular bagi masyarakat bila tak di bersihkan secara benar dari sisa, ini sebelum mengering (sedimentasi) maka di semprot bekasnya sampai keakarnya, lalu di sikat.